Seragam putih perawat, boleh dong mejeng di sini. Pada postingan sebelumnya, banyak kan postingan tentang baju hamil ASN, nah kali ini baju hamil perawat sebagai salah satu produk terbaru mejeng di postingan ini.
Baju hamil ini yang didominasi warna putih bisa digunakan ibu hamil yang berprofesi sebagai perawat ataupun PNS. Sebab, sekarang PNS atau ASN memiliki seragam baru yang didominasi putih. Nah, sebagai info nih, baju hamil ini terdiri dari setelan celana dan rok hamil warna putih. Sebagaimana biasanya rok atau celana hamil, setelan ini dilengkapi dengan kantong perut berbahan kaos yang sangat nyaman dan karet pengatur yang bisa di sesuaikan dengan lingkar perut.
Hal yang tak kalah penting, seragam putih perawat terbuat dari bahan yang tak menerawang, yaitu Katun Twill Glossy yang tebal tapi adem dengan serat miring. Seragam hamil ini juga bisa dipakai pasca melahirkan dengan kancing/reseleting di muka yang memudahkan untuk akses menyusui setelah memiliki bayi.
Detil seragam putih perawat:
- Memakai tali samping kanan kiri.
- Terdapat kancing cadangan di sebelah lengan baju kanan dan kiri sehingga bisa digulung keatas.
Juga, terdapat dua ukuran, yaitu Standard size dan big size.
UKURAN STANDAR:
Panjang Baju : 75cm
Lingkar dada : 108cm
Panjang Celana : 96cm
Lingkar paha : 62cm
Muat untuk berat badan hingga 79 kg (Standard) dan 80-95 kg (bigsize)
Yuk bunda yang bekerja sebagai perawat atau PNS, grab it fast baju hamil perawat yang bisa di order via shopee mumpung Januari 2024 ini lagi ada promo shopee, free ongkir seindonesia. Mau order via bukalapak juga ok dan jangan lupa follow akun instagram kami.